Kebakaran Rumah 2 Lantai di Cengkareng Diduga akibat Korsleting STB TV

Dimas Choirul
Rumah 2 lantai di Jalan Masjid, Cengkareng Barat, Cengkareng, Jakarta Barat terbakar pada Sabtu (17/12/2022). (Foto damkar).

Adapun api berhasil dipadamkan sekira pukul 01.25 WIB. Joko memastikan tidak ada korban luka maupun jiwa dalam peristiwa malam itu.

"Yang tinggal dua orang di rumah sana, suami istri sudah kakek dan nenek," ujarnya.

Menurut dia, sejumlah surat-surat penting milik penghuni rumah ikut hangus terbakar. "Penghuni rumah sekarang tinggal di rumah anaknya," katanya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Megapolitan
1 hari lalu

Geger! 2 Kerangka Manusia Ditemukan di Ruko Kwitang, Kondisi Hangus Terbakar

Megapolitan
3 hari lalu

Rumah di Pasar Minggu Jaksel Terbakar, Pemilik Langsung Lari ke Kantor Damkar

Megapolitan
4 hari lalu

Kebakaran Gudang Dekorasi Pesta di Jaktim, Diduga akibat Korsleting Listrik

Internasional
4 hari lalu

Heboh Kebakaran di Marina Bay Sands, Asap Hitam Tebal Membubung dari Atap

Megapolitan
4 hari lalu

Terungkap! Penyebab Kebakaran yang Tewaskan Lansia di Penjaringan Jakut

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal