Kecelakaan Maut di Palmerah, Pemotor Tewas Terlindas Bus

Dimas Choirul
Pemotor tewas terlindas bus di Jalan Letjen S Parman, Palmerah, Jakarta Barat, Senin (5/7/2021) sore. (Foto: Antara/Shutterstock)

JAKARTA, iNews.id - Kecelakaan maut berujung melayangnya nyawa pengendara motor terjadi di Palmerah, Jakarta Barat, Senin (5/7/2021) siang. Satu pemotor tewas terlindas bus.

Kanit Lantas Polres Metro Jakarta Barat AKP Agus Suparyanto di Jalan Letjen S Parman depan Kompleks BNI.

"Ya, benar kejadian kecelakaan antara pengendara motor dan sopir bus pukul 10.30 WIB tadi," katanya saat dikonfirmasi di Jakarta, Senin (5/7/2021).

Agus menjelaskan, kejadian tersebut berawal saat pengendara motor berinisal SY melaju dari selatan ke utara di Jalan Letjen S Parman. Saat berjalan di lajur tengah, tepatnya depan Kompleks BNI, SY menabrak kendaraan lain yang melaju searah di depannya.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Megapolitan
6 jam lalu

Kecelakaan Mobil Sedan Tabrak Separator Busway di Bundaran HI, Kondisi Ringsek

All Sport
11 jam lalu

Anthony Joshua Buka Suara! Buat Pengakuan Mengejutkan usai Kecelakaan Horor di Nigeria

All Sport
3 hari lalu

Kondisi Terbaru Petinju Anthony Joshua usai Kecelakaan Maut di Nigeria yang Tewaskan 2 Orang

All Sport
3 hari lalu

Kronologi Lengkap Kecelakaan Anthony Joshua di Nigeria: SUV Lexus Hantam Truk, Dua Rekan Tewas!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal