Kronologi Pohon Tumbang Timpa Pajero Sport di RS Pelni, Sopir Syok setelah Lolos dari Maut

Dimas Choirul
Mobil Pajero Sport ringsek tertimpa pohon tumbang di parkiran RS Pleni, Petamburan, Jakarta Pusat, Kamis (23/12/2021). (Foto: Dimas Choirul).

JAKARTA, iNews.id - Hujan deras disertai angin kencang menyebabkan pohon tumbang di Petamburan, Jakarta Pusat, Kamis (23/12/2021) Pohon jenis sengon itu menimpa mobil Pajero Sport yang tengah parkir di halaman Rumah Sakit (RS) Pelni.

Sopir mobil, Abdullah (62) menceritakan kronologi mobil milik bosnya tertimpa pohon tumbang. Saat itu, kata dia hujan deras disertai angin kencang terjadi pukul 12.30 WIB. Mengetahui ada pohon besar di halaman parkir dia berinisiatif untuk memindahkan mobil ke tempat yang lebih aman.

Menurutnya, sebelum selesai memindahkan mobil, pohon lebih dulu tumbang dan menimpa bagian belakang mobil hingga ringsek. "Saya di dalam, mau mindahin mobil enggak keburu. Tiba-tiba jatuh (pohonnya)," ujar Abdullah di lokasi.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
7 hari lalu

BMKG: Waspada Potensi Hujan Lebat dan Angin Kencang hingga 1 Januari 2026

Megapolitan
7 hari lalu

6 Pohon Tumbang Imbas Hujan Angin di Jakarta, 1 Orang Luka-Luka

Megapolitan
7 hari lalu

Hujan Deras, Misa Natal di Gereja Katedral Jakarta Malam Ini Tetap Khidmat

Nasional
9 hari lalu

BMKG: Waspada Hujan Lebat hingga Gelombang Tinggi Jelang Natal dan Tahun Baru

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal