Kunjungi Sekolah Alam Tunas Mulia, MNC Peduli Beri Pelatihan Musik untuk Siswa

Abdullah M Surjaya
MNC Peduli kembali menyapa siswa-siswa Sekolah Alam Tunas Mulia di Kelurahan Sumur Batu, Bantargebang, Bekasi, Senin (15/3/2021). (Foto: Abdullah M Surjaya).

Ketua MNC Peduli Jessica Tanoesoedibjo yang diwakili Head Of CSR MNC Group Tengku Havid mengatakan, kegiatan pelatihan untuk siswa di Sekolah Tunas Alam ini dalam rangka Hari Musik Nasional.”Pelatihan ini dalam rangka kegiatan kampung binaan MNC Peduli yang bekerja sama dengan sekolah,” katanya.

Menurut dia, kegiatan pelatihan music ini akan rutin dilakukan oleh MNC Peduli setiap bulannya hingga Desember mendatang. Dengan harapan kegiatan ini untuk melatih ketrampilan siswa dalam bermusik.

”Supaya siswa yang kita latih nantinya bisa melatih siswa lainya dengan targetan akhir tahun mereka membuat grup music,” tuturnya.

Editor : Zen Teguh
Artikel Terkait
Nasional
20 jam lalu

MNC University Ajak Anggota PMR Gunakan Medsos secara Positif di Pelatihan Literasi Digital

Nasional
1 hari lalu

Ratusan PMR Antusias Ikuti Pelatihan Literasi Digital Bareng MNC University dan MNC Peduli

Nasional
1 hari lalu

MNC Peduli dan MNC University Latih Anggota PMR Jadi Generasi Cerdas Digital

Nasional
2 hari lalu

Program Desa Emas Bikin UMKM Lebih Percaya Diri dan Berkembang

Nasional
2 hari lalu

Angela Tanoesoedibjo: Kolaborasi Multipihak Kunci Majukan UMKM Desa

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal