Maling di Bogor Babak Belur Dihajar Warga, Curi Motor saat Salat Jumat

Putra Ramadhani Astyawan
Maling motor di Bogor (foto: istimewa)

BOGOR, iNews.id - Maling motor berinisial H (27) babak belur dihajar warga usai aksinya kepergok di wilayah Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor. Pelaku sudah diamankan polisi untuk pemeriksaan lebih lanjut.

Kapolsek Tanah Sareal Kompol Surya mengatakan peristiwa itu terjadi ketika warga melakukan salat Jumat. Ketika itu korban memarkirkan motornya depan konter pulsa.

"Dia (korban) memakirkan motor di depan conter handphone (dekat masjid). Ditinggal salat Jumat, ketika selesai salat Jumat sudah nggak ada motornya," kata Surya, Jumat (22/7/2022).

Kemudian, korban berupaya mencari motornya dengan menyusuri jalan di sekitar lokasi. Ketika pencarian itu, korban melihat motornya tengah dibawa pelaku dan satu orang lain.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
3 hari lalu

Longsor Landa Bogor Selatan imbas Hujan Deras, 12 Rumah Rusak

Nasional
27 hari lalu

Gempa Hari Ini Guncang Bogor, Cek Magnitudonya

Megapolitan
1 bulan lalu

Pusat Gempa Terkini 2 Menit yang Lalu Guncang Bogor, Cek Magnitudonya!

Megapolitan
1 bulan lalu

BMKG Pusat Gempa Terkini 2 Menit yang Lalu M 2,8 Guncang Bogor

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal