MNC Peduli Berikan Makanan-Minuman Ringan kepada Puskesmas Senen dan Matraman

MNC Media
MNC Peduli menyerahkan bantuan kepada Puskesmas Kecamatan Senen dan Puskesmas Kecamatan Matraman, Jakarta,

Ketua MNC Peduli Jessica Tanoesoedibjo mengimbau masyarakat Indonesia untuk menerapkan 3M yaitu memakai masker, menjaga jarak dan mencuci tangan. Dengan cara ini penyebaran Covid-19 dapat diputus.

“Saya yakin apabila masyarakat dapat tertib menerapkan protokol 3M dalam keseharian, kita dapat menekan kurva penyebaran Covid-19,” ujar Jessica.

Kegiatan ini tentunya tak lepas dari bantuan masyarakat dan korporasi yang telah menyumbang melalui MNC Peduli maupun dalam penggalangan dana di www.mncpeduli.org. MNC Peduli terus mengajak masyarakat serta mitra korporasi untuk saling bahu membahu bekerja sama dalam melawan Covid-19.

Editor : Zen Teguh
Artikel Terkait
Nasional
4 hari lalu

Warga Desa Bengkelang Aceh Tamiang Terharu Dapat Bantuan MNC Peduli: Terima Kasih!

Nasional
5 hari lalu

MNC Peduli Salurkan 10 Ton Bantuan ke Desa Bengkelang Aceh Tamiang

Nasional
6 hari lalu

MNC Peduli Salurkan 30 Ton Bantuan untuk Warga Terdampak Bencana di Aceh Tamiang

Nasional
7 hari lalu

Menkes Ungkap Layanan Kesehatan di Wilayah Terdampak Banjir Sumatra Mulai Pulih

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal