Mundur dari Cagub Jabar, Bima Arya Siap Jadi Jurkam Dedie-Jenal di Pilkada Bogor

Putra Ramadhani Astyawan
Bima Arya Sugiarto bersama bakal pasangan calon Wali Kota Bogor Dedie A Rachim dan Jenal Mutaqin (dok. PAN)

BOGOR, iNews.id - Ketua DPP Partai Amanat Nasional (PAN) Bima Arya Sugiarto menemani bakal pasangan calon Wali Kota Bogor Dedie A Rachim dan Jenal Mutaqin menemui Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan. Usai pertemuan, Zulhas menyerahkan surat rekomendasi dukungan kepada Dedie dan Jenal.

Bima mengaku siap menjadi juru kampanye Dedie dan Jenal setelah dirinya batal menjadi Calon Gubernur Jawa Barat 2024.

"Saya mengantarkan Kang Dedie dan Kang Jenal untuk menemui Ketum Bang Zul dan Sekjen. Secara khusus tadi Ketum menyampaikan pesan untuk Kang Dedie dan Kang Jenal untuk langsung koordinasi dengan partai-partai lain," kata Bima, Jumat (9/8/2024).

"Saya insya Allah akan siap sebagai jurkam untuk Kang Dedie dan Kang Jenal," ujarnya. 

Menurut Bima, Zulhas optimistis pasangan ini akan meraih kemenangan di Kota Bogor.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
1 hari lalu

Cuaca Ekstrem, Pohon Tumbang Tutupi Jalan Raya di Bogor

Megapolitan
22 hari lalu

Longsor Landa Bogor Selatan imbas Hujan Deras, 12 Rumah Rusak

Nasional
28 hari lalu

Zulhas Jadi Ketua Tim Koordinasi Program MBG, Ini Tugasnya

Nasional
29 hari lalu

Menko Zulhas Pastikan RI Setop Impor Garam Akhir 2027

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal