Pemprov DKI Akan Terima 120.500 Vaksin Covid-19

Fakhrizal Fakhri
Okezone
Ilustrasi Vaksin Covid-19. (Foto: Antara) 

JAKARTA, iNews.id - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan menerima total 120.500 vaksin Covid-19 dari pemerintah pusat. Saat ini sudah menerima 39.200 vaksin Covid-19 tahap pertama pada Senin 4 Januari 2021.

"Dikirim dua kali nanti tanggal 7 akan dikirim lagi terjadwal itu sebanyak 80.850 jadi total yang kita terima 120.500," kata Kabid Sumber Daya Manusia Dinkes DKI Jakarta Ani Ruspitawati, Selasa (5/1/2021).

Dia mengatakan tahap pertama vaksinasi Covid-19 di Ibu Kota akan diberikan kepada tenaga kesehatan yang ada di fasilitas kesehatan. Kemudian, lanjut dia, program vaksinasi Covid-19 bertahap kepada warga.

"Nanti sasaran yang pastinya dari pemerintah pusat baru kita berdasarkan data itu kita akan distribusikan ke faskes lain. Ya nanti bertahap buat warga," ujarnya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Megapolitan
11 jam lalu

Pramono Sebut Usulan RS Sumber Waras Jadi PSN Tunggu Persetujuan Prabowo 

Megapolitan
6 hari lalu

Tiang Monorel di Rasuna Said bakal Dibongkar, Pramono: Tak Ada Penutupan Jalan

Nasional
9 hari lalu

Menkes Pastikan Super Flu Tak Mematikan seperti Covid-19: Gak Usah Khawatir

Megapolitan
9 hari lalu

Hari Pertama Kerja 2026, 99,07 Persen ASN Pemprov Jakarta Hadir

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal