Pemprov DKI Sediakan Panggung Hiburan Malam Tahun Baru di Monas hingga Kantor Wali Kota

Riyan Rizki Roshali
Pj Gubernur Jakarta Teguh Setyabudi. (Foto: Pemprov DKI Jakarta)

Dia menambahkan, pihaknya telah menyiapkan antisipasi terkait lokasi parkir hingga potensi penumpukan sampah di acara malam pergantian tahun. Selain itu, dia menyebut Transjakarta juga menyediakan layanan tarif Rp0.

“Itu sudah diantisipasi bagaimana kantong parkir, bagaimana kemudian rekayasa lalu lintas, bagaimana sisi pengamanannya, bagaimana transportasi massal baik itu LRT, MRT, Transjakarta juga, jam operasinya, kemudian tanggal 31 dan 1 Januari moda transportasi yang dikelola oleh Pemprov Jakarta, LRT Jakarta, MRT Jakarta, juga TransJakarta 0 rupiah alias gratis kepada masyarakat,” jelas dia.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Buletin
2 hari lalu

Detik-Detik Angin Kencang Porak-porandakan Bandara Juanda

Buletin
4 hari lalu

Kriminalitas Menggila, Emak-Emak Disandera dan Sindikat Kabel PLN Dibekuk Polisi

Buletin
4 hari lalu

Prabowo: Negara Begini Kaya Rakyatnya Masih Banyak yang Miskin, Tak Masuk Akal!

Buletin
4 hari lalu

Momen Prabowo Sapa Titiek Soeharto saat Panen Raya di Karawang, Warga Heboh!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal