Penampakan Kawat Spring Bed yang Bikin KRL Gangguan di Stasiun Pondok Ranji

Tangguh Yudha
Kawat spring bed yang menyebabkan KRL tersebut mengalami gangguan (foto: @robah_225)

Perjalanan KRL Commuter Line relasi Tanah Abang-Rangkasbitung yang sempat mengalami gangguan kini berangsur normal. Pihak KRL berupaya mengurai antrean perjalanan.

External Relations and Corporate Image Care KAI Commuter, Leza Arlan mengatakan sudah tidak ada lagi penahanan perjalanan. Operasional KRL, kata dia, sudah berlangsung seperti biasa.

"Sudah berangsur normal," kata Leza kepada iNews.id melalui pesan singkat.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
1 hari lalu

Viral Video Anak Kecil Minta Tolong hingga Menangis Histeris saat Terdesak di KRL

Nasional
6 hari lalu

Gibran Tinjau Arus Mudik Natal di Stasiun Semarang Tawang, Pastikan Kelancaran Layanan Penumpang

Megapolitan
6 hari lalu

Penumpang KRL Commuter Line Tembus 724.536 saat Libur Natal, Stasiun Bogor Paling Ramai 

Megapolitan
7 hari lalu

Cerita Porter di Stasiun Pasar Senen Panen Rezeki saat Libur Nataru

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal