Pemkot Depok akan menggelar car free day (CFD) setiap akhir pekan di sepanjang Jalan Margonda, dimulai pada Minggu (4/5/2025) pekan depan. (Foto: Dok. iNews Media Group)
Dia menyebut, kebijakan ini merupakan bagian dari semangat pemerintah kota untuk mengajak warga hidup sehat dan aktif.
"Waktu yang cukup buat warga Depok untuk menikmati olahraga, jalan kaki, atau sekadar kumpul bareng keluarga," ucap Supian.