Pengunjung Minimarket di Bekasi Wajib Pakai PeduliLindungi, Pemkot: Sedang Disosialisasikan

Abdullah M Surjaya
Pemerintah Kota (Pemkot) Bekasi, Jawa Barat segera mewajibkan penggunaan aplikasi PeduliLindungi dalam area minimarket bagi pengunjung maupun pengelola. (Foto: MPI/Hambali)

Selain mencegah potensi penularan Covid-19, penerapan kebijakan ini juga bertujuan untuk mengetahui perbandingan jumlah okupansi minimarket dengan kapasitas maksimalnya. Seperti yang kini sudah diterapkan di pusat perbelanjaan lain yakni mal dan pusat retail Kota Bekasi.

Kepala Satpol PP Kota Bekasi Abi Hurairah menyebut dirinya sudah menginstruksikan jajarannya untuk melakukan sosialisasi kepada minimarket dengan tujuan mengetahui seberapa banyak pengunjung yang masuk ke melalui basis data aplikasi PeduliLindungi.

“Kebijakan ini sebenarnya sudah diterapkan di mal dan retail di Kota Bekasi. Kontroversi di masyarakat pasti ada, kami serahkan sepenuhnya pada kebijakan yang nanti akan ditetapkan. Berdasarkan hasil sosialisasi sementara, pihak minimarket menerima kebijakan ini," katanya.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Destinasi
7 hari lalu

Viral Open Trip ke Bantar Gebang, Biaya mulai dari Rp99.900!

Health
7 hari lalu

Fenomena Hujan Debu Hitam di Bekasi Berisiko Sebabkan Kanker jika Lambat Diatasi, Ini Penjelasannya

Megapolitan
9 hari lalu

3 Jalur Alternatif Jakarta Bekasi Ini Cocok untuk Jam Sibuk, Anti Stres Sepanjang Perjalanan

Megapolitan
13 hari lalu

Bawa Uang Rp450 Juta, Karyawan Terluka Saat Lawan 4 Rampok di Bekasi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal