Perampok di Bekasi Kabur setelah Aksinya Terekam CCTV, Sempat Diadang Motor Warga

Abdullah M Surjaya
Perampok mengendarai mobil berupaya melarikan diri, terekam cctv di Bekasi. (Foto: CCTV).

Dia menuturkan, warga sempat mengejar kawanan pelaku, namun lolos. ”Dikejar sampai jalan baru terus ke Rawapanjang berhasil kabur dia. Mobilnya sudah pecah ban, spionnya juga udah pada gak ada nabrakin apa bae,” tuturnya.

Sementara itu, Kepala Desa Karangsatria, Kecamatan Tambun Utara mengungkapkan, perampokan di wilayahnya bukan kali pertama. Sepekan sebelumnya, dua toko berhasil digasak kawanan perampok. 

”Harusnya ada kantor polisi disini, jadinya wilayah kami bisa terkontrol,” katanya.

Hingga kini Poles Tambun belum bisa dikomfirmasi terkait peristiwa tersebut. Aksi perampokan yang berujung gagal itu sempat viral di media sosial.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Destinasi
14 jam lalu

Viral Open Trip ke Bantar Gebang, Biaya mulai dari Rp99.900!

Health
15 jam lalu

Fenomena Hujan Debu Hitam di Bekasi Berisiko Sebabkan Kanker jika Lambat Diatasi, Ini Penjelasannya

Megapolitan
2 hari lalu

3 Jalur Alternatif Jakarta Bekasi Ini Cocok untuk Jam Sibuk, Anti Stres Sepanjang Perjalanan

Megapolitan
4 hari lalu

Pramono Yakin Pelaku Ledakan SMAN 72 Jakarta Terinspirasi Tontonan Medsos, Bukan Bullying

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal