Perampokan Rp80 Juta di Bekasi, Polisi: Digunakan Pelaku untuk Judi dan Narkoba

Martin Ronaldo
Empat pelaku perampokan Rp80 juta milik ibu-ibu di Bekasi mengaku menggunakan uang tersebut untuk judi dan beli narkoba. (Foto: Ilustrasi/Ist)

Mukarom menerangkan komplotan itu melengkapi diri dengan senjata tajam. Mereka juga menggunakan modus ban kempes dan kemudian korban dipepet. Para pelaku sudah beraksi selama dua kali dengan modus yang sama.

"Untuk hasil keterangan dari tersangka apabila pelaku melakukan perlawanan pasti langsung dilukai. Ini sedang didalami dan dikembangkan," tutur dia.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Megapolitan
16 jam lalu

2 Kurir Sabu Diringkus, Bawa 100 Kg Siap Edar di Malam Tahun Baru

Megapolitan
23 jam lalu

Polda Metro Tangkap 9.894 Tersangka Narkoba selama 2025, Terbanyak Pemakai

Nasional
1 hari lalu

Hasil Tes Urine Tahanan KPK, Ada yang Pakai Narkoba?

Nasional
2 hari lalu

Polri Sita 590 Ton Narkoba sepanjang 2025, Tangkap 64.046 Tersangka

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal