Pemprov DKI Jakarta memberikan waktu sebulan bagi operator untuk merapikan kabel semrawut. (Foto: Antara)
Persoalan kabel semrawut memang kerap terlihat di berbagai tempat. Bahkan kabel semrawut ini menimbulkan kecelakaan hingga menyebabkan pengguna jalan meninggal dunia.