Plt Wali Kota Ungkap Jokowi Beri Arahan Khusus untuk Kota Bekasi

Jonathan Simanjuntak
Plt Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto (foto: Jonathan Simanjuntak)

“Yang penting kita waspada, walaupun kenaikan eksponansial tetapi kan tingkat fatalitasnya tendah,” jelas Tri.

Tri juga mengatakan persiapan sarana prasarana dalam menghadapi Covid-19 juga dipertegas. Terutama dalam membuka isolasi terpusat di wilayah kota Bekasi.

“Tentunya penyiapan sarana prasarana rumah sakit, termasuk isolasi yang terpusat, itu harus segera dibuka.” tutur dia.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
14 hari lalu

Polisi Periksa Staf SPPG di Bekasi yang Jadi Korban Pelecehan dan Penganiayaan 

Nasional
18 hari lalu

BGN Proses Penonaktifan Kepala SPPG di Bekasi yang Diduga Lecehkan dan Aniaya Karyawan

Megapolitan
18 hari lalu

Kepala SPPG di Bekasi Bantah Lecehkan dan Aniaya Karyawan, Ini Penjelasannya

Megapolitan
18 hari lalu

4 Rumah di Bintara Bekasi Rusak Imbas Hujan Disertai Angin Kencang

Megapolitan
30 hari lalu

3 Pengeroyok Pria yang Tewas di Jalan Hankam Bekasi Ditangkap, Motif Saling Tantang di WA

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal