Pohon Tumbang Dekat Bundaran Senayan, Transjakarta Rekayasa Rute Manggarai-Blok M

Felldy Aslya Utama
Bus Transjakarta. (Foto: iNews.id)

Robby menuturkan, lajur yang mengarah ke Bundaran Senayan belum bisa dilalui. Saat ini, dinas terkait masih melakukan proses pembersihan.

“Sementara ke arah Bundaran Senayan belum bisa dilintasi, karena masih proses pembersihan,” ujar dia.

Robby memastikan tidak ada korban jiwa akibat insiden tersebut. Dia menambahkan, peristiwa itu hanya menimbulkan kerusakan materiel.

“Sejauh ini tidak ada korban jiwa, hanya kerusakan materiil saja itu pohonnya mengenai pagar deplu sama konstruksi dari MRT. konstruksi dari atapnya MRT. Iya (ada mobil terdampak) tapi aman, mobilnya aman. Hanya kena di ranting-ranting tapi aman,“ jelas dia.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Megapolitan
1 hari lalu

Ngeri! Pohon Tumbang Dekat Bundaran Senayan Timpa Mobil yang Melintas

Megapolitan
1 hari lalu

Pohon Tumbang di Dekat Bundaran Senayan, Jalur Blok M Arah Sudirman Ditutup Sementara

Megapolitan
6 hari lalu

Pramono Masifkan Pemangkasan Pohon di Jakarta, Cegah Tumbang saat Hujan

Megapolitan
20 hari lalu

Cegah Pohon Tumbang saat Cuaca Ekstrem, Ini Upaya Pemprov Jakarta

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal