Polisi Buru ART yang Curi Brankas Majikan di Bekasi

Jonathan Simanjuntak
Kanit Reskrim Polsek Medan Satria Iptu Ali Imron. (Foto MPI).

BEKASI, iNews.id - Polisi menyelidiki kasus dugaan pencurian yang dilakukan asisten rumah tangga (ART) berinisial E (35). Kini polisi mencari keberadaan ART.

“Pelaku saat ini masih kita lakukan pengejaran, tim lapangan masih mengejar dan melakukan penyelidikan,” kata Kanit Reskrim Polsek Medan Satria Iptu Ali Imron, Selasa (17/9/2024).

Untuk mencari tahu keberadaan terduga pelaku, polisi mengecek kamera pengawas yang dilintasi oleh E. Dari sana, polisi juga mempelajari ke arah mana terduga pelaku bergerak.

“Sementara CCTV masih kita analisa, kita ini juga untuk terkait pergerakannya si pelakunya dari mana, arah ke mana, naik apa lagi kita dalami,” ungkap dia.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Megapolitan
2 hari lalu

Polisi Periksa Sejumlah Saksi terkait Kasus Kematian 3 Orang Sekeluarga di Jakut

Nasional
4 hari lalu

Momen Prabowo Hentikan Mobil dan Sapa Polisi Pencari Korban Hilang di Tapsel: Masih Kuat?

Nasional
4 hari lalu

Larang Pesta Kembang Api, Polri Turunkan 312.000 Personel Kawal Malam Pergantian Tahun Baru

Nasional
5 hari lalu

Kapolri Minta Maaf Polri Belum Sempurna: Kami Mohon Terus Dikoreksi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal