Polisi Jaga Ketat TKP Kebakaran Lapas Tangerang, Cegah Napi Kabur

Isty Maulidya
Personel kepolisian langsung disiagakan untuk menjaga ketat Lapas Kelas I Tangerang, Banten usai kebakaran yang terjadi pada Rabu (8/9/2021) dini hari. (Foto MNC Portal)

TANGERANG, iNews.id - Personel kepolisian langsung disiagakan untuk menjaga ketat Lapas Kelas I Tangerang, Banten usai kebakaran yang terjadi pada Rabu (8/9/2021) dini hari. Sejumlah titik strategis dijaga untuk mencegah narapidana kabur.

Penjagaan tak hanya dilakukan di kawasan Lapas. Aparat siaga di titik-titik strategis sepert di gerbang Lapas, jalanan sekitarnya serta di berbagai tempat lainnya.

Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol Fadil Imran terlihat di lokasi. Dia menjelaskan kebakaran diduga akibat korsleting listrik.

"Tadi saya sudah lihat di TKP (tempat kejadian perkara), berdasarkan pengamatan awal patut diduga karena terjadi hubungan pendek arus listrik nanti akan didalami lagi," ujar Fadil di lokasi.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Megapolitan
22 jam lalu

Tersangka Kebakaran Gedung Terra Drone di Jakpus Berpotensi Bertambah, Siapa?

Megapolitan
2 hari lalu

Tabung Gas Bocor, Rumah Makan di Bogor Selatan Hangus Terbakar

Seleb
5 hari lalu

Kondisi Terkini Reza Arap usai Resort Tempatnya Menginap di Sumba Kebakaran

Seleb
5 hari lalu

Reza Arap Jadi Saksi Mata Kebakaran Resort di Sumba, Teriak Ada Ledakan!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal