Polisi Sterilisasi TKP Ledakan di SMAN 72 Kelapa Gading, Tim Gegana Turun Tangan

Ari Sandita Murti
Muhammad Refi Sandi
Polisi mensterilisasi TKP ledakan di SMAN 72 Kelapa Gading, Jakarta Utara. Para siswa sudah dipulangkan. (Foto: iNews)

Polisi kini memfokuskan upaya penelusuran di sekitar area Masjid SMAN 72 Kelapa Gading, tempat ledakan diduga pertama kali terjadi.
Kombes Budhi menyebut, dua orang mengalami luka cukup serius dan telah dibawa ke rumah sakit terdekat.

“Ada informasi dua korban dibawa ke rumah sakit. Ini masih didalami sumber ledakannya,” katanya.

Kabar terkini ada satu orang diamankan untuk dimintai keterangan. Polisi masih mendalami kejadian dan sumber ledakan.

Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait
Megapolitan
6 jam lalu

Ledakan di SMAN 72 Kelapa Gading, Personel Brimob Dikerahkan ke Lokasi

Megapolitan
6 jam lalu

Ledakan di Masjid SMAN 72 Jakarta, Banyak Korban Luka-luka

Megapolitan
6 jam lalu

Breaking News: Ledakan Terjadi di SMAN 72 Kelapa Gading

Megapolitan
5 jam lalu

Ledakan di SMAN 72 Kelapa Gading, 1 Terduga Pelaku Diamankan Polisi

Megapolitan
5 jam lalu

Ledakan di Masjid SMAN 72 Jakarta, Polisi Temukan Senjata Rakitan dan Bom Molotov

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal