Polisi Tutup Arus Lalin Jalan Gatot Subroto dan Gerbang Pemuda Senayan Imbas Demo 25 Agustus

Muhammad Refi Sandi
Ditlantas Polda Metro Jaya menutup arus laliun sejumlah jalan sekitar Gedung DPR/MPR Senayan, Jakarta, imbas aksi demonstrasi. (Foto: Jonathan Simanjuntak)

JAKARTA, iNews.id - Ditlantas Polda Metro Jaya menutup arus lalu lintas (lalin) sejumlah jalan sekitar Gedung DPR/MPR, Senayan, Jakarta imbas aksi demonstrasi pada, Senin (25/8/2025) sejak siang. Sejumlah ruas jalan ditutup dan pengendara diminta mencari jalur alternatif agar tidak terjebak kemacetan.

"Sehubungan dengan adanya aksi penyampaian pendapat di depan Gedung DPR/MPR RI, kami informasikan bahwa lalu lintas di ruas jalan," tulis postingan Instagram @tmcpoldametro, Senin (25/8/2025).

Berikut jalan yang mengalami penutupan dan pengalihan:

- Jl Gatot Subroto dari arah Jakarta Pusat menuju DPR/MPR dialihkan ke Jl Sudirman dan Jl Thamrin.

- Lalu lintas dari Jl Gerbang Pemuda Senayan yang akan belok kiri ke arah DPR/MPR RI ditutup, diputar balik kembali ke Jl Gerbang Pemuda Senayan.

"Diimbau kepada seluruh pengguna jalan untuk menghindari area sekitar Gedung DPR/MPR RI. Patuhi arahan petugas di lapangan demi kelancaran dan ketertiban bersama," tulis keterangan TMC Polda Metro.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Megapolitan
3 bulan lalu

Aparat Pukul Mundur Massa Demo di Belakang Gedung DPR, Tembakkan Gas Air Mata

Megapolitan
3 bulan lalu

Massa Demo 25 Agustus di DPR Cegat Konvoi Brimob, Kibarkan Bendera Merah Putih

Megapolitan
3 bulan lalu

Massa Demo DPR Geser ke Gerbang Pancasila, Bobol Pagar hingga Bakar Motor

Nasional
3 bulan lalu

Disemprot Water Cannon, Massa Demo di DPR Berlarian ke Jalan Tol

Nasional
4 menit lalu

Jadi Tersangka Kasus Ijazah Jokowi, Roy Suryo Cs Siap Penuhi Panggilan Polda Metro

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal