Pramono Ungkap Kerugian akibat Demo Rusuh di Jakarta Naik Jadi Rp80 Miliar, Ini Penyebabnya

Muhammad Refi Sandi
Halte Transjakarta Senayan dirusak massa. (Foto: Ist)

"Alhamdulillah perkembangannya sejak kita lakukan Car Free Day sampai dengan hari ini, walaupun kemarin masih ada demo tapi di DPR ini bagian dari apaan sebagai negara demokrasi itu sah-sah saja. Tetapi yang jelas kami mengharapkan momentum yang sudah terjaga dengan baik ini bisa kita jaga bersama," kata dia.

Sementara itu, Menteri PU, Dody Hanggodo menyebut, pemerintah pusat mengalokasikan anggaran Rp900 miliar untuk revitalisasi infrastruktur dan fasilitas umum yang terdampak aksi unjuk rasa di seluruh wilayah Indonesia.

"Kita sudah menganggarkan Rp900 miliar tuh. Untuk seluruh Indonesia ya, bukan hanya untuk DKI. Jadi InsyaAllah cukup lah untuk meng-cover dua JPO ini," kata Dody.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Nasional
2 bulan lalu

Kerugian akibat Perusakan Infrastruktur dan Fasum Tembus Rp900 Miliar, Terbesar di Jawa Timur

Nasional
2 bulan lalu

Pramono Ungkap Kerugian akibat Demo Rusuh di Jakarta Capai Rp55 Miliar

Nasional
5 jam lalu

Raperda KTR Rampung Dibahas, Pasal Pelarangan Penjualan Tetap Berlaku 

Megapolitan
13 jam lalu

Pramono Pertimbangkan Usulan Mikrotrans Tak Lagi Gratis

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal