Rawan Kecelakaan, Jembatan Kapin di Pondok Kelapa Jaktim Ditutup Kamis

Antara
muhammad farhan
Akses Jembatan Kapin di Jalan Kapin Raya dan Jalan Laksamana Malahayati ditutup besok. (Foto Antara).

Selain itu, di lokasi tersebut sangat rawan terjadi kecelakaan yang disebabkan adanya kesalahan pengguna jalan yang selalu melawan arah dan memotong jalan di simpang Jalan Kapin Raya.

Sementara itu, Lurah Pondok Kelapa Rasikin mengimbau warga untuk menggunakan putaran (U-turn) yang sudah ada setelah penutupan Jembatan Kapin.

"Rencananya ditutup pakai beton MCB dan diusulkan setelah ditutup bekas jembatan itu dibuatkan taman. Agar tidak dimanfaatkan oleh pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab," ujar Rasikin.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Kementerian PU bakal Bangun 7 Jembatan Permanen di Aceh, Berikut Daftarnya

Megapolitan
3 hari lalu

Terseret Banjir, Pemuda Ditemukan Tewas di Cakung Jaktim

Nasional
6 hari lalu

KAI Tutup 316 Perlintasan Sebidang Rawan Kecelakaan Sepanjang 2025

Megapolitan
12 hari lalu

Alasan Pramono Ingin Bangun Kembali JPO Sarinah yang Pernah Dibongkar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal