Ribuan Penumpang Tiba, Terminal Kalideres Alami Puncak Arus Balik Siang Ini

Dimas Choirul
Terminal Kalideres, Jakarta (foto: MPI)

Revi mengatakan, mereka yang telah pulang terlebih dahulu ke Jakarta mayoritas berasal dari wilayah Banten, Jawa Barat dan Jawa Tengah.

Ia juga memprediksi akan ada kenaikan jumlah kedatangan penumpang secara signifikan saat malam hari nanti. "Bisa 4.000 nanti yang tiba," katanya.

Berdasarkan pantauan MNC Portal di lokasi sekitar pukul 15.00 WIB, terlihat area parkir dipadati sejumlah bus yang baru saja datang. Satu per satu penumpang yang ada di bus turun di depan area tunggu yang berada di sebelah barat terminal.

Adapun bus yang baru datang berasal dari daerah Banten, Jawa Barat dan Jawa Tengah. Di area luar tampak puluhan petugas dari kepolisian dan Suku Dinas Perhubungan Jakarta Barat juga bersiaga di pos keamanan terminal.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
14 jam lalu

Penumpang WNA Whoosh Tembus 335.681 hingga Oktober 2025, Didominasi Warga Malaysia

Megapolitan
11 hari lalu

LRT Jabodebek Kembali Beroperasi Normal setelah Sempat Alami Gangguan

Megapolitan
24 hari lalu

Perempuan yang Tewas di Musala Terminal Kalideres Diduga Kehabisan Darah usai Melahirkan

Megapolitan
24 hari lalu

Geger! Perempuan Ditemukan Tewas Bersimbah Darah di Musala Terminal Kalideres

Megapolitan
30 hari lalu

Penumpang LRT Jabodebek Tembus 2,4 Juta per September 2025, Naik 25 Persen

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal