Ridwan Kamil Janji Perjuangkan Kuota Disabilitas untuk Bekerja di Perusahaan Jakarta

Felldy Aslya Utama
Cagub Ridwan Kamil berjanji untuk memperjuangkan kuota pekerjaan untuk disabilitas (Foto: Felldy Utama)

Dia sempat membahasnya dengan mantan Gubernur Sutiyoso. Usulan itu dinilai harus dikerjakan.

"Saya kira masukan dari pak Sutiyoso juga dan memang aspirasi agar transJakarta ini bisa lintas batas wilayah ke Tangerang ke bogor ke Bekasi sehingga seamless tidak berhenti di perbatasan kota,” kata Ridwan Kamil.

Dia menyebut, kebutuhan transportasi tersebut diperlukan untuk para pekerja yang pulang-pergi bekerja di Jakarta. Menurutnya, pekerja dari kota penyangga sekitar Jakarta jumlahnya mencapai 4 juta orang. 

“Ada 3-4 juta orang yang tinggalnya tidak di jakarta. jadi siang ke sini kemudian sore atau malam kembali ke wilayah yang bukan Jakarta,” ujarnya. 

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
3 jam lalu

Arahan Prabowo ke Komisi Reformasi Polri: Dengarkan Suara Elite hingga Netizen

Nasional
4 jam lalu

Prabowo Ungkap Alasan Kapolri Masuk Komisi Percepatan Reformasi Polri

Nasional
5 jam lalu

Komisi Percepatan Reformasi Polri Targetkan Beri Rekomendasi ke Prabowo dalam 3 Bulan

Nasional
5 jam lalu

Bahlil Sebut Soeharto Layak Dapat Gelar Pahlawan, Singgung Jasa Program Transmigrasi

Megapolitan
5 jam lalu

Polda Metro Masih Olah TKP Ledakan SMAN 72 Jakarta, Libatkan Jibom hingga Densus 88

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal