Ridwan Kamil Kenang Nasihat Orang Tuanya: Niatkan Kekuasaan untuk Ibadah dan Melayani

Binti Mufarida
Ridwan Kamil mengenang nasihat orang tuanya saat menutup debat ketiga Pilgub Jakarta. Menurutnya kekuasaan harus diniatkan untuk ibadah dan melayani. (Foto: Aldhi Chandra Setiawan)

Ridwan Kamil mengatakan Indonesia adalah Pancasila. Jakarta yang istimewa terlihat dari para gubernurnya. 

“Luar biasa gubernurnya, beda golongan, beda etnisitas, beda agama dari Pak Anies, Pak Ahok, Pak Jokowi, Pak Foke sampai pak Ali Sadikin, semua ada perbedaan. Itulah hebatnya Jakarta yang orangnya pekerja keras, orang-orang yang ramah, orang-orang yang punya Survival skill yang luar biasa,” kata dia.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Nasional
15 jam lalu

Arahan Prabowo ke Komisi Reformasi Polri: Dengarkan Suara Elite hingga Netizen

Megapolitan
11 jam lalu

7 Fakta Ledakan di SMAN 72 Jakarta, Nomor 5 Mengejutkan!

Nasional
16 jam lalu

Prabowo Ungkap Alasan Kapolri Masuk Komisi Percepatan Reformasi Polri

Nasional
17 jam lalu

Komisi Percepatan Reformasi Polri Targetkan Beri Rekomendasi ke Prabowo dalam 3 Bulan

Nasional
17 jam lalu

Bahlil Sebut Soeharto Layak Dapat Gelar Pahlawan, Singgung Jasa Program Transmigrasi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal