Ridwan Kamil Kunjungi Kediaman Bahlil, bakal Dampingi Nyoblos Pilkada

Anggie Ariesta
Ridwan Kamil berkunjung ke kediaman Bahlil Lahadalia. Dia akan mendampingi sang ketum Golkar mencoblos Pilkada 2024. (Foto: Anggie Ariesta)

"Artinya kita diwajibkan untuk menebarkan kebaikan selama hidup di dunia," ujar RK dalam tausiahnya, Rabu (27/11/2024). 

Mantan Gubernur Jawa Barat itu juga menyampaikan ukuran manusia dalam perlombaan menuju kebaikan adalah menebar kebermanfaatan dalam kehidupan. 

"Salah satu ukuran manusia dalam perlombaan saling menuju kebaikan adalah memberikan kebermanfaatan dalam hidup," katanya. 

Usai ziarah, Ridwan Kamil mengaku akan mendatangi kediaman Bahlil Lahadalia. Dia akan mendampingi Bahlil mencoblos Pilkada 2024.

"Karena saya kan berangkat dari Partai Golkar. Jadi menurut adabnya kan kira-kira begitu," tutur dia.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Buletin
15 jam lalu

Pandji Pragiwaksono Dilaporkan, Polda Metro Jaya Selidiki Dugaan Penistaan Agama

Buletin
16 jam lalu

Prabowo Resmikan 166 Sekolah Rakyat Serentak, Baru 6 Bulan Sudah Lahir Juara Olimpiade

Nasional
21 jam lalu

Bahlil di Hadapan Prabowo: Demi Merah Putih Jangankan Harta, Nyawa pun Kita Kasih

Seleb
2 hari lalu

Aura Kasih Mendadak Muncul Posting Video Viral Menggugah Selera, Ini Fotonya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal