Sambut Hari Raya Idul Fitri, Pasar Tanah Abang Tutup 12-18 Mei

Antara
Blok B Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat. (Foto: Antara).

Pendapat yang sama juga disampaikan oleh salah seorang pedagang sajadah dan seprai di Blok B Tanah Abang,  Yenny (61). Dia mulai membereskan barang dagangannya.

"Ya dibereskan sedikit-sedikit. Ini juga kami tidak ambil barang lagi, habisin aja stok yang masih ada karena mau tutup," ucapnya.

Sementara itu, salah satu petugas keamanan Gedung Pasar Tanah Abang, Rahman (41) menyampaikan, hari terakhir pasar beroperasi, pada 11 Mei 2021 pukul 12.00 WIB.

"Hari Selasa terakhir buka, itu hanya sampai jam 12.00 saja. Besoknya Rabu tutup total sampai tujuh hari," kata Rahman.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Megapolitan
22 hari lalu

Larang Pesta Kembang Api saat Malam Tahun Baru, Pemprov DKI Tak Akan Razia Pedagang Petasan

Megapolitan
28 hari lalu

Cerita Pedagang Pasar Kramat Jati, Tetap Berjualan meski Lapaknya Hangus Terbakar

Megapolitan
29 hari lalu

Cerita Pilu Pedagang Rugi Imbas Kebakaran Pasar Induk Kramat Jati, 28 Ton Pepaya Ludes

Megapolitan
30 hari lalu

28 Ton Barang Dagangan Hangus Terbakar, Pedagang Pasar Induk Kramat Jati Rugi Rp100 Juta

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal