Sidak Pembangunan Pedestrian Jenderal Sudirman, Bima Arya Ultimatum Kontraktor

Putra Ramadhani Astyawan
Wali Kota Bogor Bima Arya kembali melakukan sidak pembangunan pedestrian di jalan Jenderal Sudirman, Kota Bogor. (iNews/Putra Ramadhani Astyawan)

"Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) juga diingatkan untuk tidak lemah, harus lebih galak lagi untuk mengawasi bersama-sama pengawas," tambahnya.

Sementara itu, Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Bogor, Chusnul Rozaqi menambahkan untuk percepatan pelaksanaan pihaknya akan terus mengingatkan pihak pelaksana.

"Setiap malam akan dilakukan pengecoran, jadi mudah-mudahan sampai di akhir tahun targetnya bisa tercapai," ujar Chusnul.

Di tempat yang sama, perwakilan pelaksana CV Putra Tanggeung, Ikhlas mengaku sudah menambah 70 tenaga kerja termasuk di dalamnya tim stamp konkret dan tim pengecoran. Untuk progres pengerjaan proyek tersebut hingga hari ini baru 21 persen.

"Jadi sekarang jadwalnya pembetonan semua. Insya Allah untuk target dari Pak Wali kita optimis tercapai," harap Ikhlas.

Editor : Ahmad Antoni
Artikel Terkait
Megapolitan
9 hari lalu

Cuaca Ekstrem, Pohon Tumbang Tutupi Jalan Raya di Bogor

Megapolitan
30 hari lalu

Longsor Landa Bogor Selatan imbas Hujan Deras, 12 Rumah Rusak

Megapolitan
1 bulan lalu

Pramono bakal Sulap Jalan Rasuna Said Mirip Sudirman-Thamrin, Tiang Monorel Mangkrak Dibongkar!

Nasional
2 bulan lalu

Gempa Hari Ini Guncang Bogor, Cek Magnitudonya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal