Tanggul Jebol, Perumahan Bumi Nasio Indah Bekasi Kebanjiran

Jonathan Nalom
Tanggul yang terletak di belakang Perumahan Bumi Nasio Indah, Jati Asih, Kota Bekasi jebol hingga sepanjang 20 meter. (Foto: Jonathan Nalom).

Saat ini, terlihat petugas jajaran Dinas Bina Marga dan Sumber Daya Air (BMSDA) serta Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bekasi langsung melakukan penindakan terhadap tanggul jebol. Mereka menggunakan karung yang diisikan pasir untuk sementara menambal aliran-aliran sungai yang menerobos masuk dari tanggul.

Saat ini banjir mulai surut dengan ketinggian mencapai sebetis orang dewasa. Sebelumnya ketinggian air di Perumahan Bumi Nasio Indah mencapai selutut orang dewasa. 

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Megapolitan
3 hari lalu

8 Tanggul di Jakarta Jebol Imbas Hujan Deras, Pemprov Segera Perbaiki

Buletin
5 hari lalu

Hujan Deras, Tanggul Jebol dan Pohon Tumbang di Jakarta Selatan

Megapolitan
7 hari lalu

Korban Dugaan Pelecehan Oleh Kepala SPPG di Kota Bekasi Serahkan Bukti ke Polres

Nasional
7 hari lalu

KNKT Selidiki KA Purwojaya Anjlok di Bekasi, Apa Penyebabnya?

Nasional
10 hari lalu

Evakuasi KA Purwojaya Anjlok di Bekasi Rampung, Jalur Kembali Normal

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal