Temukan Bungkusan Aneh Mengapung di Kali, Petugas Kebersihan Kaget Ternyata Isinya Mayat Bayi

Yohannes Tobing
Penemuan mayat bayi yang terbungkus tas kain berwarna biru di aliran Kali PHB menggegerkan warga Jalan Agung Karya, Papanggo, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Rabu (16/3/2022). (Foto: MPI/Yohannes Tobing)

Kapolsek Tanjung Priok Kompol Ricky Prenata Vivaldy mengatakan setelah mendapat laporan dari masyarakat, pihaknya langsung menuju ke lokasi penemuan.

"Setelah dilakukan pengecekan, mayat bayi tersebut berjenis kelamin laki-laki. Dan ditemukan di Kali PHB tepatnya di depan PT Wirama Mercu Metal di Jalan Agung Karya Kelurahan Papanggo," Kata Ricky. 

Ricky menjelaskan, usai dilakukan pemeriksaan di sekitar lokasi, pihaknya langsung melakukan penyelidikan dengan memeriksa saksi dan mengumpulkan barang bukti. Mayat bayi tersebut langsung dibawa ke RSCM untuk Visum Et Repertum.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Megapolitan
5 jam lalu

Terungkap, Pelaku Pembunuhan Pria Tewas di TPU Bekasi Berjumlah 2 Orang

Nasional
7 jam lalu

KKP Gagalkan Penyelundupan 100 Ton Ikan Salem, Rugikan Negara Rp4,48 Miliar

Megapolitan
9 jam lalu

Geger Penemuan Jasad Pria Penuh Luka di TPU Bekasi

Megapolitan
12 jam lalu

Waspada Banjir Rob Mulai Hari Ini di 12 Wilayah Pesisir Jakarta!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal