Terima Bantuan dari MNC Peduli, Kepsek SDN 02 Pantai Bakti : Kami Sangat Butuh Perlengkapan Perpustakaan

Jonathan Simanjuntak
Kepsek SDN 02 Pantai Bakti, Muaragembong, Jamiludin menerima bantuan dari MNC Peduli. (Foto MNC Portal).

Pada kesempatan tersebut, Jamiludin juga berterima kasih MNC Peduli menyempatkan diri untuk membimbing karakter murid-muridnya. Penguatan karakter, bagi Jamiludin berguna untuk masa depan anak-anak SD.

“Supaya anak-anak kita itu ada kekuatan dan mempunyai karakternya mereka.” tandasnya.

Diketahui, MNC Peduli lewat program #GenerasiCerdasAnakBangsa  memberikan sejumlah perlengkapan belajar mengajar beserta sejumlah buku-buku dan fasilitas lainnya. Kegiatan ini diharapkan dapat memberikan perspektif baru terhadap perkembangan kemampuan berpikir anak-anak lewat membaca.

Tak hanya rumah baca, guna meningkatkan kreatifitas anak-anak juga dilakukan kegiatan membaca langsung. Anak murid juga mengikuti kegiatan pendidikan karakter untuk membentuk individu masing-masing.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Health
3 hari lalu

Keren! Siswa SMA Unggulan Rushd Bikin Tablet Effervescent Cegah DBD hingga Web Bank Sampah

Nasional
3 hari lalu

Komitmen Dukung Ekonomi Hijau, MNC Peduli Raih 2 Penghargaan di Indonesian Circular Economy Award 2025

Nasional
7 hari lalu

Prabowo Targetkan 1 Juta Panel Interaktif Terpasang di Sekolah Tahun Depan

Nasional
7 hari lalu

Respons Prabowo soal Kasus Bullying di Sekolah: Harus Kita Atasi!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal