Terungkap, Perempuan Hamil Korban Pembunuhan Baru 4 Hari di Jakarta untuk Cari Kerja

Riyan Rizki Roshali
Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Utara AKBP Hady Saputra Siagian (Foto: Riyan Rizki)

Lebih lanjut, Hady meminta semua pihak untuk menunggu hasil dari laboratorium forensik terkait kematian korban, termasuk juga untuk membuktikan apakah janin yang di dalam tubuh korban hasil hubungan antara korban dengan pelaku atau tidak.

"Kita belum bisa pastikan juga (janin hasil hubungan korban dengan pelaku), karena sampai saat ini kita masih menunggu hasil lab. Bahwa ternyata janinnya itu bukan anaknya kan kita salah juga nih. Makanya kita tunggu kita tunggu dulu. Tentu sesegera mungkin akan kita sampaikan nanti," tuturnya.

Pelaku pembunuhan RN juga sempat merampas ponsel korban sebelum kabur ke Lampung.

"Lalu kemudian peristiwa itu terjadi dan saudara A mengambil dengan paksa, dengan cara kekerasan merampas barang milik orang lain berupa sebuah handphone dari penguasaan korban," kata Kapolres Metro Jakarta Utara, Kombes Pol Gidion Arif, pada Selasa (23/4/2024).

Setelah merampas ponsel, A kemudian kabur ke Lampung. Kurang dari 24 jam setelah korban ditemukan tewas, polisi berhasil mengamankan A di Lampung.

"Pelaku ditangkap tidak kurang atau kurang dari 24 jam sejak peristiwa. Jadi peristiwa pagi Sabtu malam jam 08.00 sudah ditangkap di Lampung karena yang bersangkutan melarikan diri ke Lampung," ujarnya.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Megapolitan
5 jam lalu

Driver Taksi Online Ditemukan Tewas di Pinggir Tol Jagorawi, Istri Korban Harap Pelaku Ditangkap

Buletin
1 hari lalu

Istri Pegawai Pajak di Manokwari Tewas Dimutilasi dalam Septic Tank, Pelaku Ditangkap

Megapolitan
3 hari lalu

Pria Ditemukan Tewas di Kali Cakung, Tenggelam saat Hendak Mandi

Nasional
5 hari lalu

Cerita Orang Tua Siswa SMAN 72 Jakarta, Ungkap Anak Masih Trauma usai Ledakan

Buletin
6 hari lalu

Kronologi Ledakan saat Khotbah Shalat Jumat di SMAN 72 Jakarta, 1 Terduga Pelaku Diamankan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal