TMII Hadirkan 2 Pertunjukan Hiburan di Masa Libur Sekolah, Apa Saja?

muhammad farhan
Taman Mini Indonesia Indah (foto: MPI)

Tambak Lorok merupakan istilah dari perkampungan nelayan yang masyarakatnya kerap melakukan aktivitas dengan alunan musik ketika melaut serta menangkap ikan. Pertunjukan digelar di Anjungan Jawa Tengah TMII.

Selama libur sekolah, ada peningkatan wisatawan hingga 20-30 persen di TMII. Pertunjukan ini memang digelar secara gratis untuk menarik minat para pelajar. 

"Kegiatan ini kita selenggarakan selama libur panjang dan berliburnya anak sekolah. Kalau Kumpul Bocah itu kegiatan menikmati permainan tradisional secara gratis, sedangkan untuk Art Space itu untuk anak-anak yang ingin berkreasi seni," kata Mayang.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
5 hari lalu

BGN Pastikan MBG Tetap Lanjut saat Libur Sekolah, Prioritas Ibu Hamil-Balita

Megapolitan
6 hari lalu

Weekend Terakhir 2025, TMII Ramai Dipadati Pengunjung

Megapolitan
9 hari lalu

Cerita Porter di Stasiun Pasar Senen Panen Rezeki saat Libur Nataru

Nasional
2 bulan lalu

Momen Seskab Teddy Lepas 4.000 Peserta November Run, Diikuti Keluarga Pahlawan Nasional

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal