Uji Coba Taman Margasatwa Ragunan Buka hingga Malam Hari, Pengelola Jamin Kesejahteraan Satwa 

Muhammad Refi Sandi
UP Taman Margasatwa Ragunan memastikan satwa yang ditampilkan tetap merasa nyaman dan tidak terganggu oleh aktivitas pengunjung pada malam hari. (Foto: Ilustrasi/Achmad Al Fiqri)

Nantinya, pengunjung akan diajak berkeliling ke beberapa kandang satwa nokturnal yang telah ditentukan. 

"Di lokasi tersebut, akan ada atraksi pemberian makan satwa dan edukasi oleh para zookeeper dengan jadwal yang berbeda-beda setiap minggunya," ucapnya.

Sebelumnya, Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung memastikan akan menambah kamera pengawas atau CCTV saat membuka kawasan Taman Margasatwa Ragunan (TMR), Jakarta Selatan sebagai upaya pencegahan tindakan asusila. Diketahui uji coba Ragunan hingga malam hari dimulai Sabtu (11/10/2025).

"Oh dengan sendirinya. Jadi gini, dulu setiap saya membuka taman, termasuk lima taman di Jakarta itu kan semua orang khawatir bahwa itu akan terjadi. Di Ragunan pun kami akan mengatur hal yang sama dengan CCTV dan sebagainya. Sekarang sebenarnya sudah dipersiapkan. Dan kalau itu terjadi maka kami tentunya akan mengambil langkah tegas," ucap Pramono di Balai Kota Jakarta, Jumat (10/10/2025).

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Megapolitan
7 jam lalu

Transjabodetabek Blok M-Soetta bakal Dibuka, Pramono Pastikan Tak Ganggu Trayek Damri

Megapolitan
7 jam lalu

Pedagang Daging Jakarta Mogok Jualan Protes Harga Naik, Ini Respons Pramono

Megapolitan
8 jam lalu

BMKG Prediksi Jakarta Hujan 8 Jam, Pramono Modifikasi Cuaca 2 Kali Hari Ini

Megapolitan
1 hari lalu

Pramono Perbolehkan WFH dan Belajar Jarak Jauh jika Jakarta Banjir

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal