Viral Budaya Antre Penumpang Mikrotrans di Jaktim, Kadishub DKI: Perlu Disosialisasikan

Muhammad Refi Sandi
Viral budaya antre penumpang mikrotrans (foto: @anindiatiep)

Sebelumnya, viral tangkapan kamera warganet soal budaya antre pengguna layanan angkutan umum mikrotrans JakLingko di dekat Stasiun Klender Baru, Jakarta Timur. Tampak penumpang sedang antre untuk menaiki moda transportasi sejenis angkot itu.

"Minggu kemarin gue mulai liat orang baris/ngantri di trotoar St. Klender Baru. Gue nanya petugas stasiun, itu orang pada antri apa, gak ke jawab. Hari ini ke jawab," cuit akun @anindiatiep di X.

"Yuk yang lainnya mulai antri juga, kasian kalau ada yang udah nunggu duluan tapi diselak," tambahnya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
18 jam lalu

Pramono Komitmen Benahi Layanan Mikrotrans, Singgung Peremajaan 1.000 Pramudi

Megapolitan
1 hari lalu

Tampang 2 Maling Motor Penembak Hansip hingga Tewas di Cakung Jaktim

Megapolitan
4 hari lalu

Pramono Hitung Ulang Subsidi Transportasi Umum, Bagaimana Tarif Transjakarta?

Nasional
5 hari lalu

6 Siswa SD di Cipayung Serahkan Temuan HP ke Polisi, Kapolda Metro: Kalian Pahlawan

Megapolitan
6 hari lalu

Kajian Kenaikan Tarif Transjakarta hingga Mikrotrans Ditarget Rampung Sebelum Akhir Tahun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal