Viral Ormas Diduga Paksa Libur Rumah Potong Unggas, Pemprov DKI Koordinasi dengan Polres dan Pemkot

Muhammad Refi Sandi
Pria di China dipenjara gegara menakut-nakuti ribuan ayam ternak tetangga hingga mati. (Foto: Reuters)

"Libur bersama dipaksa pemerintah? Libur bersama dipaksa ormas. Usaha orang tua saya, RPH ayam potong, hari ini ditutup paksa ormas gak jelas. Tiba-tiba beberapa hari lalu dapat surat edaran gini. Padahal musyawarahnya aja gak diundang. Jualan ayam ini, halal. Bagaimana jualan babi," cuit @Okki_sutanto dikutip Jumat (30/6/2023).

Okki juga turut membagikan foto surat edaran yang diterimanya. Selain itu dia juga membagikan foto RPHU Rawa Kepiting.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Megapolitan
13 jam lalu

Pramono Targetkan Cakupan Air Bersih Jakarta Tembus 90 Persen di 2027

Megapolitan
1 hari lalu

3 Jalur Alternatif Jakarta Tangerang Selatan untuk Motor dan Mobil, Cocok Saat Tol JORR Tidak Bergerak

Megapolitan
2 hari lalu

3 Jalur Alternatif Jakarta Bekasi Ini Cocok untuk Jam Sibuk, Anti Stres Sepanjang Perjalanan

Megapolitan
2 hari lalu

3 Jalur Alternatif ke Cibubur, Rute Tercepat Hindari Macet untuk Perjalanan Lebih Efisien

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal