Viral Siswi SMAN 4 Tangsel Dibully Alumni, Ini Penjelasan Pihak Sekolah

hambali
Viral siswi SMAN 4 Tangsel menjadi korban bullying oleh alumni, ini penjelasan pihak sekolah. (Foto: Hambali)

"Si korban ini merasa juga enggak kenal dengan pelaku, dia katakan saya enggak tahu. Tapi si korban ini tetep didesak sama orang tua (pelaku)," katanya.

Penjelasan korban kepada orang tua pelaku itulah yang memicu kesalahpahaman. P yang merasa tak nyaman lantas memanggil A untuk meminta klarifikasi hingga terjadilah bullying.

"Jadi ya namanya anak-anak bercerita. Mungkin orang tuanya (pelaku) juga ingin tahu juga anaknya di luar seperti apa. Sebenarnya bukan cerita kebohongan si korban ini, jadi cerita sebenernya tentang si pelaku ini kepada orang tuanya (pelaku)," katanya.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Nasional
2 jam lalu

Viral Link Pendaftaran BSU 2026, Cek Infonya di Sini!

Seleb
1 hari lalu

Geger! Inara Rusli Ingin Diakui sebagai Istri Sah Insanul Fahmi

Seleb
1 hari lalu

Inara Rusli Happy, Insanul Fahmi Sayang Anak-anaknya

Seleb
1 hari lalu

Insanul Fahmi Dituduh Idap HIV, Inara Rusli Meradang!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal