Waduh, James Bond Ditangkap Polisi saat Naik Motor Curian di Tangerang

Nandha Aprilianti
Ilustrasi tersangka. James Bond ditangkap saat naik motor curian (Taufan Mustafa/MNC Portal)

Alhasil, Polsek Neglasari pun mendatangi kediaman Setio, dan mengetahui motor tersebut diakui telah digelapkan sejak 18 Januari 2018 silam.

“Dia ini menjadi korban penggelapan terkait dengan sepeda motor miliknya,” tuturnya.

Dari hal ini James Bond pun dilakukan penahanan pada tanggal 28 Februari 2022 dengan pasal dugaan sebagai penadah. 

“Pada tanggal 6 Maret 2022, ibu dari James Bond ini lakukan musyawarah dengan korban yaitu pemilik sepeda motor aslinya,” katanya. 

Akhirnya, pihak korban pun menyetujui dan timbulah kesepakatan di antara kedua belah pihak. “Jadinya terjadi kesepakatan perdamaian diantara mereka pada akhirnya,” tuturnya.

Atas dasar Restorative Justice, terjadi perdamaian di antara kedua belah pihak dan perkara pidana dihentikan. James Bond diserahkan ke keluarga dan kendaraan motor tersebut dikembalikan kepada pemilik aslinya.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Bisnis
24 jam lalu

Peduli Lingkungan, MNC Finance Serahkan Sampah Anorganik ke Yayasan Bumi Pertiwi Asri

Megapolitan
11 hari lalu

Lalu Lintas di Kosambi Tangerang Macet Imbas Truk Anjlok 

Motor
16 hari lalu

Serunya Kopdar Gabungan RX King se-Jabodetabek, Tak Sekadar Ngumpul!

Motor
16 hari lalu

Vietnam Larang Motor Bensin Beroperasi Tahun Depan, Efeknya Mengejutkan!

Megapolitan
21 hari lalu

3 Jalur Alternatif ke Tigaraksa, Solusi Perjalanan Anti Macet di Tangerang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal