Wakil Wali Kota Depok hingga Kapolres Disuntik Vaksin Covid Hari Ini

R Ratna Purnama
Unsur Forkompida Depok melakukan vaksinasi Covid di Kampus Universitas Indonesia pada hari ini. (Foto Sindonews/R Ratna Purnama).

Program vaksinasi covid-19 sudah mulai berlaku di Indonesia, dengan Presiden Joko Widodo yang menjadi orang pertama. "Instruksi pimpinan Kapolda Metro Jaya menginstrusikan semua jajaran kepolisian khususnya Polres Metro Depok agar mendukung program pemerintah dalam penyelamatan misi kemanusiaan dampak Covid-19," tuturnya.

Petugas juga akan all out siap membantu mengawal proses vaksinasi. "Pengamanan mulai dari penjemputan hingga pendistribusian vaksin ke fasilitas kesehatan (Faskes) yang sudah ditunjuk," katanya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Seleb
2 hari lalu

Ariana Grande Terkena Covid-19 hingga Sejumlah Acara Dibatalkan, Begini Kondisinya

Health
6 hari lalu

Apa Benar Alat Tes TBC INDIGEN dari PCR Covid-19? Ini Faktanya!

Mobil
7 hari lalu

Pemerintah Siapkan Insentif Otomotif, Skema Mirip saat Covid-19

Megapolitan
27 hari lalu

Tragis! Pemotor Pelajar Tewas usai Nyalip Biskita Trans Depok

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal