Waspada, Kasus Covid-19 di Kota Bogor Naik 1.000 Persen

Ariedwi Satrio
Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A Rachim mengatakan ada peningkatan signifikan kasus Covid-19 di wilayahnya dalam beberapa minggu belakangan ini. (Foto: Istimewa)

Mantan pejabat Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tersebut belum dapat memastikan apakah Omicron menjadi sumber kenaikan signifikan kasus Covid-19 di Bogor. Terpenting, kata Dedie, perlu ada langkah antisipatif dari pemerintah kota serta seluruh pihak di Bogor.

"Kita harus tetap waspada, meskipun tadi gejalanya kecenderungannya ringan, tetapi kita tentu harus antisipasi, kalau tidak nanti kita kebobolan lagi dan rumah sakit ini sudah melayani pasien di luar Covid yang sudah banyak juga," katanya.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Wakapolri Tinjau Pembangunan SMA Kemala Taruna Bhayangkara, Progres Lampaui Target

Megapolitan
6 hari lalu

Tabung Gas Bocor, Rumah Makan di Bogor Selatan Hangus Terbakar

Nasional
11 hari lalu

Menkes Pastikan Super Flu Tak Mematikan seperti Covid-19: Gak Usah Khawatir

Megapolitan
15 hari lalu

Sayap Pesawat Nyangkut di Rumah Warga Bogor gegara Puting Beliung, BMKG Buka Suara

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal