Waspada, Pintu Air Kali Angke Perum Ciledug Indah Siaga I

Nandha Aprilianti
Pintu air Kali Angke Ciledug, Perumahan Ciledug Indah, Tangerang. (Foto ist).

Tak hanya itu, kata dia jika nantinya debit air sudah mencapai pada titik ketinggian 330 cm, petugas langsung memberikan peringatan kepada warga setempat untuk waspada. 

“Ketika air sudah mencapai 330 cm, kemungkinan kita akan siarkan di mesjid mengimbau warga sekitar,” paparnya. 

Meski begitu, petugas sudah lebih dulu mengantisipasi memberikan peringatan kepada warga setempat mengenai kondisi saat ini. 

“Untuk saat ini sudah saya kasih (informasi) lewat orang kelurahan dan disebarluaskan lewat by WhatsApp from RT dan RW,” tandasnya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Megapolitan
21 hari lalu

Sopir Mobil Boks Penyerempet Pemotor hingga Tewas di Pesanggrahan Ditangkap

Megapolitan
21 hari lalu

Kronologi Pemotor Tewas Diserempet Mobil Boks di Pesanggrahan, Bermula Cekcok

Megapolitan
22 hari lalu

Pemotor Tewas Diserempet Mobil Boks di Jalan Ciledug Raya

Megapolitan
1 bulan lalu

Residivis Pembobol Rumah Kosong di Tangerang Ditangkap, Pernah Curi Senpi Brimob

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal