JAKARTA, iNews.id - Contoh soal bilangan desimal kelas 5 SD berikut ini perlu dipelajari oleh setiap siswa yang ingin memahami mata pelajaran Matematika.
Bilangan desimal merupakan suatu bilangan pecahan yang ditulis dengan tanda koma (,) sebagai pemisah antara bilangan bulat dengan bilangan pecahannya.
Bilangan desimal tersebut merupakan bilangan yang berbasis 10. Dapat diartikan sebagai penyebut bilangan persepuluh, perseratus, perseribu dan seterusnya.
Terdapat beberapa macam pembulatan dalam bilangan desimal seperti pembulatan ke satuan terdekat hingga ke ratusan, bahkan ribuan terdekat.
Nah, untuk memahami materi tersebut, berikut iNews.id akan berikan contoh soal bilangan desimal kelas 5 SD yang dilansir dari berbagai sumber, Jumat (19/7/2024).