11 Tradisi Unik 17 Agustus di Berbagai Daerah Indonesia, Ada Sepak Bola Durian!

Assyifa Nurul Aini
Tradisi Unik 17 Agustus di Berbagai Daerah Indonesia

  • Telok Abang - Palembang

Telok abang merupakan mainan khas yang dibuat oleh orang Palembang sebagai tradisi untuk merayakan hari kemerdekaan Indonesia. Telok abang adalah mainan berbentuk kapal laut, pesawat terbang, atau kereta yang terbuat dari bahan gabus dan dihiasi oleh  tempelan berwarna-warni.

Konsep 17 Agustus yang menarik ini adalah mainan ini diberi telur rebus yang terletak di bagian tengah kapal dan diberi warna merah. Mainan ini hanya ada pada tanggal 17 Agustus. 

  • Lomba Dayung - Banjarmasin

Di daerah Banjarmasin ada tradisi unik 17 Agustus di berbagai daerah Indonesia, yakni lomba dayung. Kegiatan ini sudah dilakukan sejak dahulu kala. Kegiatan loma ini selalu dilakukan di sungai Martapura. Selain bertujuan untuk meriahkan dalam hari kemerdekaan, lomba ini juga bertujuan untuk mencari atlet dayung terbaik. 

  • Pacu Kuda - Aceh

Tradisi unik yang terakhir adalah Pacu Kuda di daerah Aceh. Tradisi ini merupakan kegiatan permainan masyarakat yang sudah ada sejak masa kolonial Belanda. Kemudian, pada tanggal 1956, permainan pacu kuda ini resmi diambil kekuasaannya oleh pemerintah setempat.

Setelah diambil alih oleh pemerintah, masyarakat Aceh beranggapan bahwa permainan pacu kuda menjadi bentuk perjuangan rakyat untuk mendapatkan kemerdekaan. Hal inilah yang menjadikan permainan pacu kuda diselenggarakan setiap tanggal 17 Agustus. 

Itulah 11 tradisi unik 17 Agustus di berbagai daerah Indonesia yang perlu kamu ketahui. Semoga artikel ini dapat bermanfaat untuk menambah pengetahuan kamu ya. Semangat belajar.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
2 bulan lalu

PMTI Kecam Pandji Pragiwaksono, Candaan soal Rambu Solo Lukai Hati Orang Toraja

Nasional
5 bulan lalu

Merah Putih Warnai Madrid! KBRI Gelar Jalan Sehat dan Lomba Tradisional Rayakan HUT ke-80 RI

Music
5 bulan lalu

7 Fakta Menarik Pagelaran Sabang Merauke 2025, Nomor 5 Mengejutkan!

Nasional
5 bulan lalu

5 Contoh Teks MC 17 Agustus untuk Acara Peringatan Kemerdekaan, Pembawa Acara Wajib Simak!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal