JAKARTA, iNews.id – 15 kado buat hari guru untuk guru laki-laki yang perlu kamu ketahui. Hari Guru Nasional diperingati setiap tanggal 25 November setiap tahunnya.
Peringatan Hari Guru Nasional bertepatan dengan berdirinya Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) pada tanggal 25 November 1945, yang sebelumnya pada 1912 bernama PGHB (Persatuan Guru Hindia Belanda).
Hari guru ini merupakan hari khusus untuk merayakan peran guru dalam mengembangkan pendidikan di Indonesia. Lantas, sudahkah kalian memikirkan kado apa yang akan diberikan pada guru-guru kalian?
Berikut adalah 15 kado buat guru laki-laki di hari guru, yang dikutip dari berbagai sumber, Rabu (8/11/2023).
Guru adalah orang yang berwawasan luas, guru juga biasanya suka menambah informasi baik membaca buku maupun dari internet.