Manfaat Matahari bagi Hewan, Manusia dan Tumbuhan
Manfaat matahari bagi manusia:
- 1. Sebagai penerangan di siang hari
- 2. Untuk mengeringkan pakaian
- 3. Sebagai pembangkit listrik tenaga listrik
- 4. Sumber vitamin D
- 5. Meningkatkan imun tubuh
Manfaat matahari bagi hewan:
- 6. Untuk menghangatkan tubuh hewan
- 7. Sebagai penerangan bagi hewan di siang hari
- 8. Sumber vitamin D
- 9. Energi untuk bertumbuh
- 10. Meningkatkan imun
- 11. Meningkatkan mood hewan
Manfaat matahari bagi tumbuhan:
- 12. Sebagai aspek untuk berfotosintesis
- 13. Untuk pertumbuhan daun dan bunga
- 14 Sebagai sumber kehidupan
- 15. Menjaga suhu agar tetap stabil
- 16. Mempercepat proses pertumbuhan
- 17. Mengaktifkan klorofil
Sekian artikel mengenai manfaat matahari bagi hewan, manusia, dan tumbuhan. Semoga artikel ini dapat menambah wawasan kalian ya. Semangat terus belajarnya!