20  Prodi Terketat Soshum di SNMPTN 2022, Cek di Sini!

Antik Dalu Shinta
Prodi Soshum Terketat di SNMPTN 2022

  • 11.  Prodi Ilmu Komunikasi Universitas Riau, yakni sebesar 1,89 persen.
  • 12.  Prodi Bisnis Digital Universitas Padjadjaran, yakni sebesar 1,93 persen.
  • 13.  Prodi Akuntansi Universitas Negeri Medan, yakni sebesar 2,01 persen.
  • 14.  Prodi Bisnis Digital Universitas Negeri Jakarta, yakni sebesar 2,05 persen.
  • 15. Prodi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Universitas Tanjungpura, yakni sebesar 2,06 persen.
  • 16.  Prodi Psikologi Universitas Pendidikan Indonesia, yakni 2,07 persen.
  • 17.  Prodi Akuntansi Universitas Negeri Jakarta, yakni sebesar 2,07 persen.
  • 18.  Prodi Akuntansi Universitas Pendidikan Indonesia, yakni sebesar 2,11 persen.
  • 19.  Prodi Pendidikan Administrasi Perkantoran Universitas Negeri Jakarta, yakni sebesar 2,24 persen.
  • 20.  Prodi Akuntansi Universitas Padjadjaran, yakni sebesar 2,26 persen.

“Masih sangat-sangat ketat seleksinya, hanya dua persen. Dari 100 hanya 2 persen yang diterima dalam persaingan SNMPTN Soshum 2022” imbuh pria yang juga Rektor ITS ini.
 
Itulah persaingan terketat SNMPTN 2022 prodi soshum di SNMPTN 2022. Semoga berhasil ya!

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
2 tahun lalu

Cara Membaca Passing Grade, Calon Mahasiswa Baru Wajib Paham!

Nasional
2 tahun lalu

4 Perbedaan SNMPTN dan SBMPTN, Siswa Kelas 12 SMA Harus Tahu!

Nasional
2 tahun lalu

Cara Hitung Nilai Rata-rata Rapor Semester 1-5 untuk SNMPTN, Mudah dan Cepat!

Nasional
3 tahun lalu

Pengumuman Kuota Sekolah SNBP 2023, Ini 2 Cara Cek dan Jadwalnya

Nasional
3 tahun lalu

Mengenal SNBP dan SNBT, Ini Bedanya dengan SNMPTN & SBMPTN

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal