50 Contoh Soal Sosiologi Kelas 11 Semester 2, Bisa Jadi Bahan Ajar Siswa

Wikku D Nugroho
Contoh Soal Sosiologi Kelas 11 Semester 2 (freepik)


A. Timbul pemahaman nilai baru pada anak

B. Timbul solidaritas antaranggota keluarga

C. Terjadi peningkatan status sosial orang tua

D. Terjadi penurunan perekonomian keluarga

E. Muncul konflik antargenerasi


Jawab : E


32. Rendi menjadi yatim piatu sejak berumur lima tahun. Neneknya sudah tidak mampu mengasuh Rendi sehingga menitipkannya di panti asuhan. Setahun kemudian, Rendi

diangkat sebagai anak oleh keluarga pengusaha kaya. Rendi disayangi, dididik, dan disekolahkan oleh keluarga barunya. Saluran mobilitas sosial yang digunakan Rendi adalah...


A. Lembaga keluarga

B. Organisasi ekonomi

C. Lembaga pendidikan

D. Angkatan bersenjata

E. Lembaga keagamaan


Jawab : A


33. Perusahaan mengadakan tes kenaikan jabatan bagi karyawan yang memiliki prestasi. Kenaikan jabatan karyawan akan berpengaruh terhadap peran dan tanggung jawab dalam perusahaan. 


Bagi karyawan yang berhasil mencapai nilai yang telah ditentukan, ia akan menduduki jabatan lebih tinggi. Kebijakan perusahaan tersebut memiliki hubungan dengan

social climbing karena...


A. Mendayagunakan karyawan fresh graduate yang memiliki disiplin tinggi

B. Mengangkat status sosial seseorang melalui kenaikan jabatan

C. Memberi penilaian secara subjektif kepada setiap karyawan

D. Membatasi keikutsertaan karyawan dari divisi tertentu

E. Mengurangi karyawan yang sudah tidak produktif


Jawab : b


34. Setelah dua tahun menjadi peternak bebek, Pak Agus memiliki restoran yang menyajikan berbagai makanan hasil olahan daging bebek. Berbekal kesabaran dan semangat, Pak Agus sukses mengelola peternakan dan restoran. Ia memiliki beberapa karyawan untuk mengelola peternakan dan restoran. Berkat usahanya, Pak Agus dapat membeli rumah dan mobil baru. Dampak mobilitas sosial tersebut adalah...

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Nasional
1 bulan lalu

10 Contoh Soal Kalimat Efektif dan Pembahasannya

Nasional
5 bulan lalu

10 Contoh Soal Tes Terstandar SPMB Jabar untuk Persiapan Sukses

Nasional
5 bulan lalu

10 Contoh Soal Tes Pramugari yang Wajib Kamu Ketahui

Nasional
5 bulan lalu

10 Contoh Soal Tes Pilot yang Selalu Keluar di Seleksi Maskapai Ternama

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal