27 Contoh Soal Tema 4 Kelas 3 SD Semester 1 dan Jawaban

Inas Rifqia Lainufar
27 Contoh Soal Tema 4 Kelas 3 SD Semester 1 (freepik)

24. Kalimat yang berisi saran adalah ….
a. Fitri, ayo segera berangkat ke sekolah 
b. sebaiknya mencari sumber belajar di perpustakaan
c. Sepulang dari sekolah, Andi tidak langsung pulang kerumah
d. Andi mengerjakan pr di sekolah

25. Bacalah kalimat berikut!
Ahmad tak sengaja menginjak mainan Dedi ketika mereka sedang bermain.
Kalimat saran yang tepat untuk kalimat tersebut adalah …
a. Sebaiknya, Ahmad memiminta maaf kepada Dedi.
b. Dedi harus meminta maaf kepada Ahmad
c. Ibu Dedi memarahi Ahmad ketika menginjak mainan Dedi
d. Ahmad meminta mainan secara paksa kepada Dedi

26. Tetangga memelihara kucing, Kucing masuk ke dalam rumahmu dengan kaki yang kotor,
Kalimat penyelesaian dari kalimat tersebut adalah ….
a. tetanggamu dapat memberi makan kucingnya.
b. setidaknya kucing itu tidak makan ayam goreng.
c. sebaiknya, tetanggamu memberinya makan agar tidak berkeliaran.
d. kucing tetanggamu putih dan bersih

27. Ayah Kiki memetik jeruk sebanyak 72 buah. Ia memberikan jeruk tersebut ke beberapa tetangga dengan jumlah yang sama. Jika setiap tetangga mendapatkan 12  jeruk, jumlah tetangga yang diberikan jeruk ayah kiki adalah....
a. 6         
b. 8
c. 5
d. 7
Kunci Jawaban Soal Tema 4 Kelas 3 SD Semester 1

1. A
2. B
3. C
4. D
5. A
6. B
7. C
8. A
9. B
10. B
11. D
12. B
13. C
14. C
15. B
16. D
17. C
18. B
19. A
20. A
21. B     
22. A    
23. C   
24. B    
25. A  
26. C
27. A

Itulah 27 contoh soal tema 4 kelas 3 SD semester 1 dan kunci jawaban. Selamat mengerjakan.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Nasional
1 bulan lalu

10 Contoh Soal Kalimat Efektif dan Pembahasannya

Nasional
5 bulan lalu

10 Contoh Soal Tes Terstandar SPMB Jabar untuk Persiapan Sukses

Nasional
5 bulan lalu

10 Contoh Soal Tes Pramugari yang Wajib Kamu Ketahui

Nasional
5 bulan lalu

10 Contoh Soal Tes Pilot yang Selalu Keluar di Seleksi Maskapai Ternama

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal