311.545 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Tahun Baru 2026, Ini Sebarannya

Danandaya Arya Putra
Gerbang Tol CIkampek Utama. (Foto: Jasa Marga)

- Lalin meninggalkan Jabotabek menuju arah Bandung melalui GT Kalihurip Utama Jalan Tol Cipularang, dengan jumlah 72.800 kendaraan, naik sebesar 37,25 persen dari lalin normal.

Total lalin meninggalkan Jabotabek menuju arah Trans Jawa dan Bandung melalui kedua GT tersebut adalah sebanyak 141.980 kendaraan, naik sebesar 32,87 persen dari lalin normal.

2. Arah Barat (Merak)

- Lalin meninggalkan Jabotabek menuju arah Merak melalui GT Cikupa Jalan Tol Tangerang-Merak adalah sebanyak 90.903 kendaraan, lebih rendah -7,67 persen dari lalin normal.

3. Arah Selatan (Puncak)

- Sementara itu, jumlah kendaraan yang meninggalkan Jabotabek menuju arah Puncak melalui GT Ciawi Jalan Tol Jagorawi sebanyak 78.662 kendaraan, naik sebesar 14,95 persen dari lalin normal.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Photo
1 hari lalu

Momen Ambulans Terobos Lautan Manusia saat Perayaan Tahun Baru 2026 di Bundaran HI

Megapolitan
1 hari lalu

Libur Tahun Baru 2026, Pengunjung Ragunan Tembus 113.000 Orang

Sumbar
1 hari lalu

Awali Tahun Baru 2026, Warga Padang Pariaman Gelar Doa Tolak Bala Dijauhkan Bencana

Jabar
1 hari lalu

Awal Tahun Baru, Ribuan Wisatawan Masih Padati Kawasan Asia Afrika Bandung

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal